
Pesantren Darul Ulum Jombang akan Gelar Pekan Ngaji Tafsir Nusantara
Pesantren Darul ‘Ulum Jombang akan menyelenggarakan “Pekan Ngaji Tafsir Nusantara” dalam rangka menghidupkan kembali khazanah tafsir Nusantara, bertempat di Ma’had Ali Darul Ulum, Jombang, pada Sabtu – Selasa (18 – 21/1/2025). Lembaga pendidikan tinggi yang secara khusus mengkaji ilmu-ilmu al-Qur’an (Tahassus Al-Qur’an wa Ulumuhu) tersebut akan menghadirkan empat mufassir selama empat hari berturut-turut, serta akan…